0
Tanpa disadari setiap kita memainkan internet baik itu di PC, Laptop maupun pada Smartphone anda Kita selalu berhadapan dengan yang namanya HTML. Untuk melanjutkan Tutorial sebelumnya Saya akan memberikan Sedikit Materi Dari tutorial sebelumnya tentang HTML.

Dimana hampir setiap Tag HTML Selalu mempunyai Tag pembuka dan penutup. Contoh :

<tag_pembuka>Statement....</tag_penutup>

Sebagai contoh disini saya akan menggunakan tag <p>...</p> tag p merupakan Sebuah paragraf
Perhatikan !!
<p>Ini Website Pertama Saya</p>

Hasil Output :

Mari kita coba dengan menambahkan <i>...</i> menjadi seperti ini :


Maka Akan menjadi seperti ini :


Terlihat pada output diatas bahwa <i>...</i> menjadikan sebuah teks menjadi miring dan karena adanya perintah paragraf di awal kalimat maka pas kalimat "Yang Dibuat menggunakan HTML" itu berada dibawah atau anda bisa menggunakan </br> sebagai pengganti <p> Seperti ini :

Ini Website Pertama Saya</br><i>Yang Dibuat menggunakan HTML</i>

dari script diatas ini akan menghasilkan Output yang sama karena </br> Akan memerintahkan enter jadi akan sama .
Bagaimana ? Apa Anda Sudah mengerti Sampai disini?? Jika Sudah ANda Bisa lanjut ke tutorial berikutnya tentang :

Post a Comment

 
Top